JAKARTA | ACEH INFO – Innalillahi Wainnaillahi Rajiun, Mantan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional periode 2014-2016 meninggal dunia.
Informasi yang diperoleh acehinfo.id, mantan Ketum PB HMI periode 1990-1992 ini, meninggal dunia hari ini, Jumat, 2 Desember 2022, sekitar pukul 14.30 WIB, di Jakarta.
Selain mantan Menteri, almarhum juga pernah menjabat sebagai Komisi II DPR RI periode 2004-2009 sekaligus Ketua Pansus Rancangan Undang-Undang Pemilu.[]